Design Sepeda Fixie Impian
DEDIJEGALE
Sepeda Fixie emang lagi trend banget di Indonesia khususnya di Jakarta, ane lihat kegiatan teman2 di Jakarta gak lepas dari yang namanya sepeda Fixie. Well karena lagi trend banget nih sepeda gw coba cari info tentang nih sepeda, yap gw singgah di fixiestudio.com web penggemar sepeda fixie dari negara Jepang.
Ada yang menarik dari website fixiestudio.com, pengunjung bisa custom sepeda fixie impiannya. Mulai dah gw coba2 bikin sepeda fixie yang sesuai dengan mood gw saat ini . Frame gw pilih warna kuning biar mencolok, biar cuma naik sepeda tapi harus tetep jadi pusat perhatian *narsis. Velg sama jari2 depan belakang sengaja gw pilih warna putih biar padu dengan frame selanjutnya gw pilih ban depan..hm..warna orange lucu juga ternyata *gaya cewek banget . Ban belakang gw pilih warna hijau, yeap..warna ijo masih satu keluarga sama warna kuning jadi langsung keliatan nyambung dan keren.
Frame dan kaki2 udah, sekarang saatnya design bagian atasnya aka sadle, setang dan fork. Sadle gw pilih warna orange biar sama dengan warna ban depan. Setang gw pilih warna ijo, biar matching sama warna ban belakang juga..Ya sekarang udah keliatan keren sepedanya. Finishing touchnya gw pilih fork warna chrome begitu juga dengan Gear gw pilih warna chrome karena warna chrome cenderung netral jadi bisa masuk ke warna apa aja .
Nah sekarang udah jadi sepedanya, berikut penampakannya.
Gimana Sepeda Fixie buatan gw? Keren apa gak?
Penasaran dengan harga sepeda fixie gw tanya deh ke temen di Jakarta yang udah pernah rakit sepeda Fixie sendiri. Untuk Sepeda Fixie dengan tampilan di atas di butuhkan budget 1-2juta, hm…makin berminat nih *setan mode ON.
Mungkin untuk saat ini belum dulu kali ya Fixie nya, tapi beberapa bulan kedepan gw berminat banget rakit sepeda Fixie sendiri. Untuk sementara gw puas2in dulu deh sama MTB gw. MTB ini sudah banyak berjasa bikin badan lebih bugar dan sehat, implikasi yang paling keliatan pas futsal sama renang gw jadi lebih bisa ngatur nafas, meningkatkan performa juga .
Semenjak sepedaan dari awal bulan januari sampai sekarang udah keliatan lah bedanya, badan jadi segar, bugar dan sehat pastinya. Dan satu lagi kata temen2 gw, gw dah rada kurus sekarang uhuy…*jogetgirang2. Semoga target punya badan proporsional bisa tercapai di taun 2011 ini, amin..
Weleh2 kok nulis blognya nyaris OOT gini, okay balik lagi ke Fixie..
Gw coba design sepeda Fixie yang lain, coba paduin warna dan fitur yang lain dari part2 fixie. Berikut beberapa design sepeda Fixie hasil custom di fixiestudio.com.
Velg Depan pake Bintang 5
Frame warna putih gokil juga hehehe…
Sepeda Fixie identik dengan gaya minimalis, murah dan tidak ribet. Sepeda Fixie tidak memiliki rem, pedal terus berputar selama roda mengelinding. Itulah sepeda yang sedang tren dikalangan muda sampai pekerja. Mengunakan sepeda tidak hanya sebagai alat transportasi, tetapi untuk gaya hidup. Membangun sepeda Fixie boleh dibilang gampang gampang susah, urusan komponen begitu banyak dan sebagian bisa dikombinasikan dengan komponen sepeda balap. Hanya sepeda Fixie lebih sederhana, ibarat kalangan muda dengan gaya tersendiri sehingga bisa membuat sepeda sesuka hati.
Apakah ciri dari sepeda Fixie?
Sepeda Fixie identik dengan sepeda tanpa rem, tanpa gear dinamis belakang. Semua dibuat fix, roda berputar maka pedal ikut berputar. Mengerem sepeda Fixie hanya mengandalkan kekuatan pedal dengan menahan laju atau mendorong pedal ke belakang serta dibantu dari roda depan.
Ban sepeda Fixie juga tipis, sehingga ringan ketika di genjot. dan yang lain menarik pada bagian stang. Dimana stang atau handlebar sepeda Fixie dibuat dengan tegak lurus. Minimalis disain menjadi ciri sepeda single speed ini.
Bagaimana memiliki, membangun atau membuat sepeda Fixie?
Ada 2 pilihan :
1.Beli jadi,
menghemat waktu dan tenaga, harga tergantung hati dan budget. Pilihan ini baik untuk mereka yang belum memiliki rangka sepeda atau tidak mau repot. Harga relatif lebih mahal, dan komponen umumnya lebih bermutu.
Harga sepeda Fixie untuk minimum dengan komponen seadanya dapat mencapai 1.5 juta. Harga sepeda Fixie yang cukup lumayan sekitar 2.5 juta atau lebih. Sedangkan harga sepeda Fixie rakitan tipe generic dengan komponen cukup baik mencapai 3.5 juta keatas. Tipe sepeda fixie bermerek umumnya berada di atas 4 juta, tergantung komponen yang sedang in.
2. Merakit atau modifikasi dari sepeda bekas.
Yang ini lebih repot, tetapi ketika jadi akan memenuhi hati pemiliknya. Beli dari rangka kosong sudah banyak dijual, atau bisa memilih rangka polos dan di cat sendiri.
Bisa juga mengunakan frame sepeda balap lama. Komponen dari roda dilepas dan diganti dengan komponen sepeda Fixie yang simpel. Untuk ukuran frame sepeda balap tua umumnya masih bisa dipakai, rata rata sepeda Fixie dirancang untuk ban 700C. Jadi bisa saja sepeda jenis road bike lama memasukan hub jenis 700c yang lebih kecil. Ingin meninggalkan sejarah pada sepeda, boleh juga mempertahankan bagian stang road bike. Sisanya boleh di modifikasi.
Sepeda Fixie identik dengan gaya minimalis, murah dan tidak ribet. Sepeda Fixie tidak memiliki rem, pedal terus berputar selama roda mengelinding. Itulah sepeda yang sedang tren dikalangan muda sampai pekerja. Mengunakan sepeda tidak hanya sebagai alat transportasi, tetapi untuk gaya hidup. Membangun sepeda Fixie boleh dibilang gampang gampang susah, urusan komponen begitu banyak dan sebagian bisa dikombinasikan dengan komponen sepeda balap. Hanya sepeda Fixie lebih sederhana, ibarat kalangan muda dengan gaya tersendiri sehingga bisa membuat sepeda sesuka hati.
Apakah ciri dari sepeda Fixie?
Sepeda Fixie identik dengan sepeda tanpa rem, tanpa gear dinamis belakang. Semua dibuat fix, roda berputar maka pedal ikut berputar. Mengerem sepeda Fixie hanya mengandalkan kekuatan pedal dengan menahan laju atau mendorong pedal ke belakang serta dibantu dari roda depan.
Ban sepeda Fixie juga tipis, sehingga ringan ketika di genjot. dan yang lain menarik pada bagian stang. Dimana stang atau handlebar sepeda Fixie dibuat dengan tegak lurus. Minimalis disain menjadi ciri sepeda single speed ini.
Bagaimana memiliki, membangun atau membuat sepeda Fixie?
Ada 2 pilihan :
1.Beli jadi,
menghemat waktu dan tenaga, harga tergantung hati dan budget. Pilihan ini baik untuk mereka yang belum memiliki rangka sepeda atau tidak mau repot. Harga relatif lebih mahal, dan komponen umumnya lebih bermutu.
Harga sepeda Fixie untuk minimum dengan komponen seadanya dapat mencapai 1.5 juta. Harga sepeda Fixie yang cukup lumayan sekitar 2.5 juta atau lebih. Sedangkan harga sepeda Fixie rakitan tipe generic dengan komponen cukup baik mencapai 3.5 juta keatas. Tipe sepeda fixie bermerek umumnya berada di atas 4 juta, tergantung komponen yang sedang in.
2. Merakit atau modifikasi dari sepeda bekas.
Yang ini lebih repot, tetapi ketika jadi akan memenuhi hati pemiliknya. Beli dari rangka kosong sudah banyak dijual, atau bisa memilih rangka polos dan di cat sendiri.
Bisa juga mengunakan frame sepeda balap lama. Komponen dari roda dilepas dan diganti dengan komponen sepeda Fixie yang simpel. Untuk ukuran frame sepeda balap tua umumnya masih bisa dipakai, rata rata sepeda Fixie dirancang untuk ban 700C. Jadi bisa saja sepeda jenis road bike lama memasukan hub jenis 700c yang lebih kecil. Ingin meninggalkan sejarah pada sepeda, boleh juga mempertahankan bagian stang road bike. Sisanya boleh di modifikasi.
Apa keunikan dari sepeda Fixie ?
Ini gaya sepeda anda, masalah warna mengikuti selera. Komponen sepeda Fixie tahun ini sudah sangat banyak dan murah. Mau menganti ban dengan warna merah juga boleh, atau kuning susu juga ada, atau membuat sepeda dengan warna putih semuanya juga bisa.
Urusan frame, bila membeli frame jenis rakitan lebih seru. Beli frame polos lalu di cat sesuka hati pemiliknya.
Ini gaya sepeda anda, masalah warna mengikuti selera. Komponen sepeda Fixie tahun ini sudah sangat banyak dan murah. Mau menganti ban dengan warna merah juga boleh, atau kuning susu juga ada, atau membuat sepeda dengan warna putih semuanya juga bisa.
Urusan frame, bila membeli frame jenis rakitan lebih seru. Beli frame polos lalu di cat sesuka hati pemiliknya.
Velg atau Rim Fixie, memiliki beraneka model walaupun bentuknya sama bundar tetapi ada beberapa velg dibuat lebih tebal. Warnanya dari hitam dan putih sudah banyak dipasaran.
Urusan Stang sepeda Fixie juga unik. Dibuat lebih pendek sehingga bisa menyelinap diantara kemacetan kendaraan. Ingin mempertahankan stang atau handlebar sepeda lama juga boleh.
Yang paling asik dengan sepeda Fixie, sepeda ini bisa maju mundur sesuka hati. Digenjot bisa maju atau digenjot kebelakang maka sepeda akan mundur. Maklum sepeda ini umumnya mengunakan gigi belakang tipe fix gear atau gear tetap.
Yang pasti , karena mengikuti gaya minimalis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar